Beranda · Wisata · My Extraordinary Life · Menu 2

Muhasabah 1 Tahun I Love Songket Aceh

Diskusi Gathering Tenun Songket Aceh di Aula Museum Aceh pada 31 Oktober 2015 menjadi kesempatan perdana kami "unjuk panggung". Kehadiran para narasumber: Ibu Laila Abdul Jalil (arkeolog dari Disbudpar Aceh), Bapak Dr. Iskandarsyah Madjid (UKM Center FEB Unsyiah), Bapak Dr. Indra Zainun, MP (Pengelola Songket Aceh Nyakmu), Julia Safitri, ST, MM (owner/designer Jingga Project) dan Bapak Zulfikar Taqiuddin, S.Sn (Dosen Arsitektur FT Unsyiah) dan saya sendiri mewakili komunitas I Love Songket Aceh.

Artikel keren lainnya:

Saat Sosial Media Mengajakmu Semakin "Aku"

Akhir-akhir ini, setidaknya dalam kurun waktu beberapa tahun belakangan, suasana bersosial media seakan memanas. Netizen seolah menjadi sangat reaktif dan gampang sensitif. Sedikit berbeda pendapat, sudah menimbulkan saling curiga dan membenci. Jutaan orang terhubung melalui dunia maya, namun di sisi lain kepedulian untuk menjaga silaturahim kian memudar.

Saya teringat ujaran seorang sahabat di masa-masa awal mulai terjun di sosial media. Katanya, kehadiran sosial media membuat orang-orang bakal menjadi lebih ekspresif. Di sisi lain, sosial media menghubungkan banyak orang untuk dapat melakukan aksi-aksi positif mulai reuni sekolah, aksi sosial hingga aksi keprihatinan massal terhadap issue-issue tertentu.

Artikel keren lainnya: